Selasa, 20 Juni 2017

Cara Mencari Kelemahan Website Dengan Uniscan Di Kali Linux

Apakabar sob sudah lama tidak jumpa, seperti biasanya sob di sini saya akan menjelaskan kegunaan dari Tools Uniscan
Mencari Kelemahan Website Dengan Uniscan

Pengertian Tools Uniscan

Uniscan adalah sebuah tools yang berfungsi untuk memindai kerentanan pada sebuah website, tools ini di tulis dengan bahasa pemograman Perl. Dengan ada nya tools ini kita bisa mengetahui celah-celah kelemahan apa saja pada sebuah website seperti xss, sqli, rfi/lfi, dan vuln.
tool uniscan ini telah tersedia di os Kali Linux.

Untuk menjalankan tools ini, bukan hal yang sulit sobat terlebih dahulu  membuka console atau terminalnya.
Setelah sobat membuka consolenya lalu ketikkan
#uniscan -u http://www.website-targe.com -qweds


Pengarahan, beberapa fungsi dari konfiguration di atas:
u  => Url
q  => Directory
w => File
e  => File Robot.txt
d  => Dynamic (Mencari Celah) / Bugs yang terdapat di site target
s  => Static

Setelah sobat menjalankan configurasi yang di atas ,akan mengscan secara otomatis dan mencari kelemahan website, gambarannya seperti gambar di bawah berikut.

Mencari Kelemahan Website Dengan Uniscan

 Kegunaan dari Tools Uniscan

 Dengan tools uniscan ini kita bisa mengetahui ip website nya hingga VULN ( Data Base ) yang di gunakan sitem pada websitenya. tools ini memindai semua file-file yang berada di Server WebsSite tersebut yang bertujuan untuk mencari kelemahan.



hanya segitu yang bisa saya sampai kan, jika sobat mengalami kesulitan dalam melakuan konfigurasi di atas sobat bisa menanyakan langsung ke Admin Web ini, untuk menanyakannya sobat bisa masuk ke laman Contac di bagian menu paling atas, semoga bermanfaat ya sob : )