Minggu, 11 Juni 2017

Scan Network Dengan Netdiscover di Kali Linux

Apakabar sob sudah lama tidak berjumpa. seperti biasanya sob di sini saya akan sedikit demi sedikit menjelaskan tentang Keunggulan tools Netdiscover yang berada di Kali Linux. 

Scan Network Dengan Netdiscover di Kali Linux


Apasih kegunaan tools Netdiscover ini, sobat pasti penasarankan!
Netdiscover ini sebuah tool yang berfungsi melacak IP suatu jaringan ,selain kegunaannya melacak IP tools ini juga bisa melacah hingga MacAddress seseorang.
Karena dari itu sebelum kita melancarkan aksi Hacking kebanyakan para Hacker melakuan langkah pertamanya dengan mengetahui IP Victim(Target) terlebih dahulu ,karena adanya tools Netdiscover ini sangat memudahkan untuk melakuan langkah pertam mencari target.

Ok langsung saja simak artikel dibawah ini: )

1. Langkah awal dari melakukan scan/melacak ip dalam satu jaringan yakni membuka terminal kali linux terlebih dahulu,Setelah membuka terminalnya lalu ketikkan #netdiscover -r 192.168.1.0

petunjuk penting:
  • -r berfungsi sebagai range pada suatu jaringan
  • 192.168.1.0 sebagai network jaringan sobat
Scan Network Dengan Netdiscover di Kali Linux

 2.)Setelah sobat melakukan configurasi di atas secara otomatis terminal akan menampilkan IP yang berada di dalam jaringan seperti gambar di bawah ini.

Scan Network Dengan Netdiscover di Kali Linux

Hanya segitu yang bisa saya sampaikan semoga bermanfaat, jika sobat mengalami kesulitan dalam melakukan Scan Network dengan Netdiscover, soba bisa menanyakan langsung ke admin web ini, untuk menanyakannya sobat bisa masuk kelaman Contact di bagian menu paling atas.
untuk melancarkan aksi sobat: )